Ada sejumlah teori tentang munculnya orang-orang cemerlang dan sukses di dunia ini
1. Teori Genetis, yakni seseorang menjadi sukses hidupnya karena faktor keturunan dari orang tuanya.
2. Teori sosial, yakni seseorang menjadi sukses karena faktor lingkungan sosial yang sangat menguntungkan
3. Teori genetik dan lingkungan, yakni gabungan dari keduanya. Jadi ada orang yang tergolong sukses karena berbagai faktorpembinaan sebelum mereka dewasa.
Faktanya juga membuktikan bahwa mereka yang menjadi sukses dalam kehidupannya adalah orang-orang yang menimpa dirinya melalui pendidikan dan pengalaman yang panjang. Sudah pasti bahwa orang-orang sukses dan terkenal bukanlah orang yang selalu santai, malas dan semacamnya ketika masa mudanya dulu, tapi mereka yang pernah disiplin, ulet, tahan uji, etos kerjnya tinggi, lalu berjuang dengan gigih dalam mencapai cita-cita yang agung dan mulia.
Lima strategi menuju sukses Menurut Komarudin Chalil (2005)
Setidaknya ada lima strategi menuju sukses :
1. Orang sukses selalu berfikir positif
2. Orang sukses pandai mengatasi kegagalan
3. Orang sukses memiliki visi
4. Orang sukses selalu menentukan target
5. Orang sukses pandai mengatur waktu.
Sumber : majalah Assalam edisi perdana/ 2010 hal. 24-25
yappp
BalasHapus